Tampilkan postingan dengan label mobil suv. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label mobil suv. Tampilkan semua postingan

Minggu, 08 September 2013


Review Mobil - Daihatsu Taruna meruakan Mobil SUV dari pabrikan PT. Astra Daihatsu Indonesia yang saat ini masih banyak diminati oleh konsumen, Meskipun sudah tidak diproduksi lagi, mobil bekas Daihatsu Taruna harganya masih cukup tinggi, berkisar antara 70 juta sampai 125 juta, tergantung tahun produksinya.
daihatsu taruna
Daihatsu Taruna


Taruna merupakan penyempurnaan dari Daihatsu Feroza. Daihatsu Taruna memiliki banyak tipe dan jenis varian yang berbeda. Agar lebih jelas, Berikut adalah tipe\dan jenis Daihatsu Taruna berdasarkan tahun produksinya.

- Tipe C-Series, kode HD-C diproduksi tahun 1999

Tipe ini menggunakan mesin sebesar 1500-1600 cc yang menggunakan karburator. Tipe C adalah tipe menggunakan sasis pendek sehingga bangku bagian belakang saling berhadapan. Bisa memuat 7 orang. Masih menggunakan single blower.

- Tipe C-Series Special Edition, kode HD-E diproduksi tahun 2000

Bed dengan keluaran sebelumnya, Mobil ini sudah menggunakan sistem injeksi untuk penyuplai bahan bakar. Kapasitas mesin 1500-1600 cc. Untuk interior lebih bagus dengan menggunakan jok kulit.

- Tipe F-Series, kode HE-E diproduksi tahun 2001

Tipe ini menggunakan mesin 1600 cc yang dipadu dengan karburator dan juga 1500 cc dengan sistem injeksi (EFI). Ada beberapa tipe, yaitu FL, FX dan FGX. Tipe F adalah seri Taruna sasis panjang. Bangku belakang atau baris ketiga sudah menghadap kedepan.

- Tipe F-Series, kode HE-E- diproduksi tahun 2002

Pada tahun ini masih sama dengan versi sebelumya, namun semua mesin sudah menggunakan sistem full injeksi. Sudah menggunakan spion elektrik dengan warna exterior two tone.

- Tipe Oxxy diproduksi tahun 2005

Tipe ini adalah yang terbaru dan merupakan penyempurnaan dari model C dan F series. Oxxy berarti penyegaran. Dengan mesin 1500 cc menggunakan sistem full injeksi. Tampilan lebih sporty dengan headlamp yang berubah, foglamp yang bervariasi dan grill yang dilapisi krom. Ada tambahan spoiler dan body kit sesuai dengan warna mobil.

Setelah tahun 2006, Daihatsu Taruna resmi tidak diproduksi lagi, dan sebagai penggantinya, Daihatsu memproduksi Daihatsu Terios yang direlease tahun 2007.

Tipe-tipe Daihatsu Taruna Berdasarkan seri :

CL, CX dan CSX. CL adalah tipe standard dan tidak dilengkapi AC dan tape. CX adalah tipe menengah sudah dilegkapi dengan AC dan tape serta velg alloy. Untuk tipe CSX terbilang paling komplit, sudah dilengkapi dengan electric window hingga side body moulding.

FL, FX dan FGX sama dengan tipe C Series, perbedaanya adalah dimensi F lebih lebih panjang 250 mm dan memiliki bangku baris ketiga yang menghadap ke depan.

Semoga bermanfaat untuk kita semua. Salam Info Mobil. (wk)

Tipe dan Jenis Daihatsu Taruna

Anton chang   at  19.39  No comments


Review Mobil - Daihatsu Taruna meruakan Mobil SUV dari pabrikan PT. Astra Daihatsu Indonesia yang saat ini masih banyak diminati oleh konsumen, Meskipun sudah tidak diproduksi lagi, mobil bekas Daihatsu Taruna harganya masih cukup tinggi, berkisar antara 70 juta sampai 125 juta, tergantung tahun produksinya.
daihatsu taruna
Daihatsu Taruna


Taruna merupakan penyempurnaan dari Daihatsu Feroza. Daihatsu Taruna memiliki banyak tipe dan jenis varian yang berbeda. Agar lebih jelas, Berikut adalah tipe\dan jenis Daihatsu Taruna berdasarkan tahun produksinya.

- Tipe C-Series, kode HD-C diproduksi tahun 1999

Tipe ini menggunakan mesin sebesar 1500-1600 cc yang menggunakan karburator. Tipe C adalah tipe menggunakan sasis pendek sehingga bangku bagian belakang saling berhadapan. Bisa memuat 7 orang. Masih menggunakan single blower.

- Tipe C-Series Special Edition, kode HD-E diproduksi tahun 2000

Bed dengan keluaran sebelumnya, Mobil ini sudah menggunakan sistem injeksi untuk penyuplai bahan bakar. Kapasitas mesin 1500-1600 cc. Untuk interior lebih bagus dengan menggunakan jok kulit.

- Tipe F-Series, kode HE-E diproduksi tahun 2001

Tipe ini menggunakan mesin 1600 cc yang dipadu dengan karburator dan juga 1500 cc dengan sistem injeksi (EFI). Ada beberapa tipe, yaitu FL, FX dan FGX. Tipe F adalah seri Taruna sasis panjang. Bangku belakang atau baris ketiga sudah menghadap kedepan.

- Tipe F-Series, kode HE-E- diproduksi tahun 2002

Pada tahun ini masih sama dengan versi sebelumya, namun semua mesin sudah menggunakan sistem full injeksi. Sudah menggunakan spion elektrik dengan warna exterior two tone.

- Tipe Oxxy diproduksi tahun 2005

Tipe ini adalah yang terbaru dan merupakan penyempurnaan dari model C dan F series. Oxxy berarti penyegaran. Dengan mesin 1500 cc menggunakan sistem full injeksi. Tampilan lebih sporty dengan headlamp yang berubah, foglamp yang bervariasi dan grill yang dilapisi krom. Ada tambahan spoiler dan body kit sesuai dengan warna mobil.

Setelah tahun 2006, Daihatsu Taruna resmi tidak diproduksi lagi, dan sebagai penggantinya, Daihatsu memproduksi Daihatsu Terios yang direlease tahun 2007.

Tipe-tipe Daihatsu Taruna Berdasarkan seri :

CL, CX dan CSX. CL adalah tipe standard dan tidak dilengkapi AC dan tape. CX adalah tipe menengah sudah dilegkapi dengan AC dan tape serta velg alloy. Untuk tipe CSX terbilang paling komplit, sudah dilengkapi dengan electric window hingga side body moulding.

FL, FX dan FGX sama dengan tipe C Series, perbedaanya adalah dimensi F lebih lebih panjang 250 mm dan memiliki bangku baris ketiga yang menghadap ke depan.

Semoga bermanfaat untuk kita semua. Salam Info Mobil. (wk)
Continue Reading→

Senin, 02 September 2013


Berita Otomotif - Bagi pecinta mobil SUV, kabar ini tentunya sangat menggembirakan sekali. Toyota meluncurkan SUV Rush versi terbaru yang suda dilengkapi dengan dual airbag plus satu model bergaya sporty, yaitu Rush TRD. Dengan adanya tambahan fitur  pada beberapa bagian, Harga untuk SUV Rush ini mengalami sedikit kenaikan harga. Penambahan biaya itu berkisar antara 3 juta sampai 6 juta.



Ada beberapa perubahan pada Toyota New Rush ini:

Eksterior
- Bumper bagian depan dan belakang dengan desain baru, membuat SUV ini semakin gagah dan terkesan sporty.
- Bagian samping dekat bagian pintu tengah bagian bawah, ada stiker TRD Sportivo. Menandakan bahwa mobil tersebut versi tertinggi dari varian New Toyota Rush pengganti dari varian S.
- Ada emblem TRD Sportivo di bagian pintu belakang.
- new side visor serta projector headlamp

Interior
- Warna dasar interior Dark Grey terkesan semakin gagah.
- Dual Airbag untuk keselamatan penumpang.
- Fitur keselamatan ABS dan EBD untuk varian tertingginya.

Fitur lainnya:
- Corner sensor untuk mendeteksi bagian samping mobil
- Electric retracable outer view mirror dengan aksen kroom plus rear roof spoiler dengan LED high mount stop lamp.
- New side visor serta projector headlamp.

Tipe Rush G hadir dengan transmisi matic, dilengkapi dengan emblem belakang baru 4S Matic dan pijakan kaki untuk pengemudi dan penumpang. Tipe G tersebut juga sudah memiliki fitur keselamatan dual SRS airbag. Sedangkan Rush TRD Sportivo hadir dalam tipe 1.5 TRD manual dan juga versi matic.

Mobil ini menggunakan mesin 3SZ-VE dengan kapasitas 1.495 cc DOHC VVT-i 16 valve. Mesin ini memiliki power maksimal 107 dk di putaran 6.000 rpm, sedangkan torsinya 141 nm di putaran mesin 4.400 rpm. Untuk harga mobil New Toyota Rush dibandrol dengan harga Rp 218,05 juta untuk tipe manual. Sementara Rush TRD matic dijual dengan harga Rp 229,95 juta.

Berikut adalah daftar harga New Rush:
New Rush 1.5 G M/T: Rp 205,6 juta
New Rush 1.5 G A/T: Rp 215,6 juta
New Rush TRD G M/T: Rp 218,05 juta
New Rush TRD G A/T: Rp 229,5 juta

Semoga bermanfaat, salam Review Mobil. (wk)

Toyota New Rush Facelift

Anton chang   at  19.16  No comments


Berita Otomotif - Bagi pecinta mobil SUV, kabar ini tentunya sangat menggembirakan sekali. Toyota meluncurkan SUV Rush versi terbaru yang suda dilengkapi dengan dual airbag plus satu model bergaya sporty, yaitu Rush TRD. Dengan adanya tambahan fitur  pada beberapa bagian, Harga untuk SUV Rush ini mengalami sedikit kenaikan harga. Penambahan biaya itu berkisar antara 3 juta sampai 6 juta.



Ada beberapa perubahan pada Toyota New Rush ini:

Eksterior
- Bumper bagian depan dan belakang dengan desain baru, membuat SUV ini semakin gagah dan terkesan sporty.
- Bagian samping dekat bagian pintu tengah bagian bawah, ada stiker TRD Sportivo. Menandakan bahwa mobil tersebut versi tertinggi dari varian New Toyota Rush pengganti dari varian S.
- Ada emblem TRD Sportivo di bagian pintu belakang.
- new side visor serta projector headlamp

Interior
- Warna dasar interior Dark Grey terkesan semakin gagah.
- Dual Airbag untuk keselamatan penumpang.
- Fitur keselamatan ABS dan EBD untuk varian tertingginya.

Fitur lainnya:
- Corner sensor untuk mendeteksi bagian samping mobil
- Electric retracable outer view mirror dengan aksen kroom plus rear roof spoiler dengan LED high mount stop lamp.
- New side visor serta projector headlamp.

Tipe Rush G hadir dengan transmisi matic, dilengkapi dengan emblem belakang baru 4S Matic dan pijakan kaki untuk pengemudi dan penumpang. Tipe G tersebut juga sudah memiliki fitur keselamatan dual SRS airbag. Sedangkan Rush TRD Sportivo hadir dalam tipe 1.5 TRD manual dan juga versi matic.

Mobil ini menggunakan mesin 3SZ-VE dengan kapasitas 1.495 cc DOHC VVT-i 16 valve. Mesin ini memiliki power maksimal 107 dk di putaran 6.000 rpm, sedangkan torsinya 141 nm di putaran mesin 4.400 rpm. Untuk harga mobil New Toyota Rush dibandrol dengan harga Rp 218,05 juta untuk tipe manual. Sementara Rush TRD matic dijual dengan harga Rp 229,95 juta.

Berikut adalah daftar harga New Rush:
New Rush 1.5 G M/T: Rp 205,6 juta
New Rush 1.5 G A/T: Rp 215,6 juta
New Rush TRD G M/T: Rp 218,05 juta
New Rush TRD G A/T: Rp 229,5 juta

Semoga bermanfaat, salam Review Mobil. (wk)

Continue Reading→

Discussion

.